Saturday, January 18, 2014

Menyisipkan File Video Pada Microsoft Office Power Point 2010

dwiadiblog - Dengan Microsoft Office Power Point 2010 Sobat dapat menambahkan video kedalam suatu presentase Sobat maka video tersebut akan menjadi satu dengan file persentase. Dengan demikian tidak ada lagi file video yang hilang. Adapun langkah-langkah untuk menyisipkan video kedalam persentase adalah sebagai berikut.
  1. Pada tab Slide dalam normal view, klik slide ke file video yang ingin Sobat tambahkan
  2. Pada tab Insert, dalam group media, klik panah dibawah Video kemudian klik video from file
  3. Dalam kotak dialog Insert Video, carilah lokasi file yang akan disisipkan, klik sekali pada filevideo yang sobat maksud, kemudian klik Insert.
  4. Sobat dapat langsung memainkan video tersebut dengan menekan tombol Play
 
Copyright © . DWI ADI ARCHIVES - Posts · Comments
Theme Template by BTDesigner · Powered by Blogger